Cara Pemesanan

Untuk melakukan pesanan order sablon akan lebih baik melalui tahapan berikut agar kami lebih mudah mengerjakannya dan andapun dapat dengan tenang menunggu pesanan anda dibuat.

  1. Siapkan Design Untuk order sablonĀ Anda.
  2. Kirim design disertai jumlah pesanan dan tanggal deadline ke email order@vendorkaossablon.com
  3. Kami akan memperkiraan biaya produksi kemudian membalas email anda. (Jika dalam 24 jam anda tidak membalas email kami mohon untuk mengontak karena dikhawatirkan email masuk ke spam folder dan tidak terbaca)
  4. Waktu dan Harga Deal. Silahkan transfer ke rekening BCA a/n Saepul Alam dan konfirmasikan kepada kami.
  5. Pesanan anda akan dikerjakan dan Anda Duduk Manis Menunggu hari yang disepakati.